MENGENAL AFC LEBIH DEKAT (LAST PART).Indonesia adalah negara ke-8 yg mengajukan status sebagai sole distributor untuk AFC. Dari ranking ke-8, kini Indonesia sudah ada di ranking ke-2 top sales AFC..Bahkan di 2019 saat sales global turun sebesar 9%, omzet di Indonesia malah melesat naik sebesar 40%. Hal ini sampai dimuat di sebuah koran bisnis terkenal di Jepang. Amazing!.Dengan boomingnya produk SOP 100+, beberapa pihak berusaha trespassing (menerobos langsung), baik itu ke AFC Japan ataupun ke Pak Ernest langsung selaku founder AFC Lifescience Indonesia. Mr. Oba mengatakan ada total 820 permintaan yg ingin membeli SOP 100+ langsung ke AFC Japan, baik via phonecalls, email, fax, CS, dll, tetapi tentu saja Mr. Oba menjelaskan produk tersebut hanya KHUSUS dijual di Indonesia dan harus melalui PT. H&E Dermatech (AFC lifescience Indonesia).Selain itu, ada juga yg menghubungi Pak Ernest langsung untuk membeli 10.000 box (1/2 container) SOP 100+ tanpa minta dibayarkan bonus, namun beliau menolak karena tidak mau mengkhianati para member yang telah bersusah payah berjuang membangun bisnis ini dari nol..Oleh karena itu berbanggalah kita para member AFC dengan core value yang senantiasa ditanamkan oleh para founder : FAMILY, INTEGRITY, TRUST. Karena ini bukan sekedar semboyan, tetapi hidup, bernyawa dan diamalkan dalam sikap dan tindakan sehari-hari..I am a proud of AFC member!